Download Soal Simulasi UKG dan UKA Online 2014 ~Bagi guru yang belum bersertifikasi dan sudah terdaftar sebagai peserta UKA dan UKG di situs http://sergur.kemdiknas.go.id/ maka mulai saat ini harus sudah menyiapkan segala sesuantunya untuk menghadapi tes atau ujian untuk memperoleh gelar guru profesional tersebut. Hal yang paling penting untuk disiapkan adalah kesehatan. Inilah modal paling utama agar anda bisa mengikuti ujian dengan sukses.
Ujian guru bersertifikasi yang diselenggarakan oleh kemendiknas dilakukan secara online. Yaitu guru mengerjakan soal ujian di komputer yang terhubung dengan server kemendiknas, sehingga nilai langsung terinput dan terekap di server kemendiknas. Hasil ujian inilah yang nantinya apakah guru tersebut berhak mengikuti PLPG atau tidak. Jadi, UKG adalah pintu pertama yang harus dilalui oleh guru untuk memperoleh sertifikasi guru profesional.
Nah, di sini dirasa perlu saya share sebuah aplikasi simulasi UKG dan UKA online. Dengan aplikasi ini anda bisa belajar mengerjakan soal-soal layaknya anda sedang mengikuti UKG online sungguhan. Kalau yang online (bukan aplikasi ofline) anda bisa mencobanya di http://ukgonline.org/. Namun sayang, di sini doal yang tersedia hanya 10 butir, kalau anda ingin mengerjakan soal lebih banyak lagi, maka anda harus menjadi member dan membayar sejumlah uang kepada pemilik situs.
Aplikasi UKG dan UKA Online gratis menjad solusi bagi anda. Pada aplikasi ini tersedia 100 soal yang bisa anda kerjakan dan tidak perlu terhubung ke internet. Cukup anda download dan jalankan di komputer atau laptop anda. Silakan anda download melalui link di bawah ini.
Simulai UKG Online :
http://www.4shared.com/file/sW89OTBzce/Latihan_UKG-1.html
Simulasi 100 Soal UKA Online :
http://www.4shared.com/file/Ty5Eu-tKba/100_Soal_Latihan_UKA_2014.html
0 Komentar untuk "Download Soal Simulasi UKG dan UKA Online 2014"
Terima kasih sudah berkunjung dan memberikan komentar. Mohon maaf kalau ada komentar yang belum atau tidak saya tanggapi.